Posts

Showing posts from October, 2016

Manfaat-keong-racun-untuk-menyembuhkan-luka-luar

Image
Bekicot racun(keong racun) sering kita jumpai dihalaman yang lembab atau di area kebun,namun tauhakah anda bahwa keong racun memiliki banyak manfaat untuk menyembuhkan luka goresan,dan akan cepat kering jika luka tersebut segera diobati dengan lendir dari keong racun tersebut. Kandungan lendir yang terdapat pada ujung ekornya sangat manjur untuk pengobatan dan penyembuhan luka goresan. Cara mengobatinya,bersihkan dahulu luka dengan air hangat,ambil keong racun tersebut lalu pecahkan ujung ekornya kira-kira 2cm hingga mengeluarkan lendir,setelah itu oleskan lendir tersebut pada bagian yang luka hingga merata,tunggu hingga mengering. Karena jika luka terbuka pada kulit akan cepat kering jika diobati dengan lendir dari keong racun.semoga artikel ini bermanfaat.

Oleh-oleh-khas-subang

Image
Jika berkunjung ke kota Subang-jawa barat,didataran tinggi subang tepatnya di desa jalan cagak anda akan disuguhkan dengan hamparan kebun nanas yang begitu luas. Ditambah dengan udara yang dingin dengan pemandangan hamparan kebun nanas,banyak pengunjung yang pergi untuk berlibur menikmati pemandangan yang sejuk yang disuguhkan hamparan kebun teh dan kebun nanas yang luas. Buah nanas juga disebut-sebagai oleh-khas subang-jawa barat. Jika anda kebetulan berkunjung ke kota subang,anda bisa mampir dan membeli oleh-oleh khas subang,adapun beberapa macam oleh-oleh khas subang yang bisa anda beli. Bisa membeli nanas simadu yang terkenal manisnya,ada juga dodol nanas yang legit,slay nanas juga tersedia,dan yang paling unik adalah keripik nanas yang terkenal gurihnya. Dan uniknya lagi perkebunan nanas di daerah subang seperti tak mengenal musim loh,jadi mau kapanpun anda mampir ke kota subang,anda tidak akan susah melihat langsung perkebunan nanas dan membeli langsung dari banyak penjual

Cara-mengobati-sakit-magh

Image
Pungpulutan(sunda)tanaman yang satu ini banyak tumbuh di sekitar pekarangan,pulutan(jawa)atau sering disebut pungpulutan ini mempunyai khasiat untuk menyembuhkan sakit magh yang kronis. Daun dari tanaman pungpulutan ini mempunyai kandungan lendir yang baik untuk penyembuhan sakit magh. Cara penyajianya: Ambil secukupnya daun pungpulutan yang muda,lalu cuci hingga bersih.siapkan satu liter air bersih yang bisa langsung diminum,dan perah daun pungpulutan tersebut hingga mengeluarkan lendirnya dan adukan bersamaan air sudah disediakan hingga mengental seperti agar-agar. Setelah itu saringlah air perasan daun pungpulutan tersebut hingga terpisan dengan daun bekas perasan tersebut. Jika ingin sedikit manis bisa ditambahkan sedikit gula jawa supaya terasa manis jambu dan air perasan siap diminum 3 kali sehari,dan upayakan air perasan daun pungpulutan dihabiskan sehari langsung. Semoga artikel yang saya bagikan bermanfaat.

Cara-mengobati-sakit-gigi-berlubang

Image
Mungkin sudah tak asing lagi dengan pohon yang daunya rindang banyak tumbuh dipinggiran jalan,pohon ini namanya pohon angsana atau sono kembang. Selain bermanfaat untuk tempat berteduh disaat kepanasan dipinggir jalan,pohon yang satu ini banyak manfaat lainya. Salah satu manfaatnya adalah getahnya bisa dijadikan obat sakit gigi yang berlubang. Kandungan dalam getahnya yang berwarna merah memiliki daya obat(astringensia). Adapun cara mengobati sakit pada gigi berlubang: Ambil getah dari pohon angsana yang sudah mengental dan berwarna merah,lalu masukan getah yg sudah mengental tersebut kedalam gigi yang berlobang dan tutup dengan kapas,biarkan sampai rasa sakitnya hilang. Setelah itu rasa sakit pada gigi tak akan kambuh lagi tanpa harus mencabut gigi yang berlubang tersebut. Semoga artikel yang saya bagikan bermanfaaat. http://www.kangepot87.blogspot.co.id

Manfaat-pohon-cecendet-untuk-daya-tahan-tubuh

Image
Cecendet atau pohon cenet,tanaman jenis ini tersebar luas dimana-mana.cecendet memiliki buah yang berbentuk bulat kecil,jika matang buah tersebutberwarna kuning dan manis rasanya. Jenis tanaman ini mempunyai manfaat banyak bagi kesehatan tubuh kita. Tanaman cecendet ini memiliki kandungan kimiawi seperti chlorogenik acid,asam sitrat dan fisalin.dalam buahnya mengandung asam malat,alkaloid,vit c dan gula. Khasiat tanaman ciplukan(cecendet). Untuk mengobati pegal-pegal seluruh badan dan menjaga daya tahan tubuh. Cara penyajian: Rabut satu tanaman cecendet beserta akarnya lalu bersihkan dan jemur hingga mengering,jika sudah mengering siapkan satu liter air rebus hingga mendidih dan masukan tanaman cecendet yang sudah kering,rebus 15 menit dan diamkan hingga dingin. Bisa diminum 3x sehari satu gelas. Usahakan air rebusan harus dihabiskan dalam satu hari. Tanpa kita sadari tanaman disekitar kita banyak manfaatnya,ada baiknya kita manfaatkan sebagai obat untuk kesehatan kita.karen
Bismilahirohmanirohim. Asalamualaikum warohmatullahi wabarokatu. Perkenalkan nama saya Asep novi,saya lahir dari keluarga menengah kebawah.kota Subang adalah tempat kelahiran saya. Saya akan bercerita tentang perjalanan hidup yang saya alami,saya dibesarkan sama kakek dan nenek.karena ibu dan bapa saya berpisah setelah usia kelahiran saya dua bulan,dan sedihnya ibu saya pun tak bisa mengurus saya karena ia belum siap untuk mempunyai anak,begitupun bapa,karena keegiosan mereka saya terlahir tanpa bimbingan mereka kasih sayang mereka,karena sejak usia saya dua bulan,saya sudah diurus sama nenek dan kakek.dengan penghasilan kerja serabutan dari kakek saya,saya pun bisa melanjutkan hidup dan bisa sekolah walaupun pendidikan sekolah saya hanya sampai SMA tapi saya merasa bangga,karena jerih payah kakek,saya bisa bersekolah. Tapi saya tidak membenci kedua orang tua saya,mungkin ini jalan hidup saya yang tumbuh dewasa tanpa dibesarkan kedua orang tua,dalam hati kecil,saya terkadang merasa